Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2015

Prakarya

PRAKARYA-XI-SMT1-2015 Materi yang akan diujikan pada Ulangan Tengah Semester 1 tahun 2015-2016 meliputi: 1. Buku Prakarya kelas XI hal 80-120 2.  Diskusi dan Tugas kelompok 3.  Ringkasan materi yang pernah dibahas. 4.  Contoh Soal UTS .

Kolonialisme dan Imperialisme

Bab 1 Kelas XI Kolonialsime dan Imperialisme A.    Kolonialisme dan Imperialisme §   Kolonialisme → “ colonus ” (= nama seorang petani di Yunani) Kolonialisme yaitu penjajahan untuk memperluas wilayah kekuasaan dengan tujuan menguasai SDA . §   Imperialisme → “ imperium ” (= memerintah) Imperialisme yaitu penjajahan secara langsung dari suatu negara ke negara lain atau menjajah dengan cara memerintah pemerintahaan negara lain (politik) §   Kolonialsime dan Imperialisme dibagi menjadi 2:                                      i.             Kuno (sebelum Revolusi Industri) ¨       Dipelopori oleh Spanyol dan Portugis ¨       Motif 3G                                    ii.             Modern (sesudah Revolusi Industri) ¨       Dipelopori oleh Inggris ¨       Motif untuk memajukkan industri

Kisi-Kisi UTS

KISI-KISI UTS PPKn Kelas XI - Tahun Ajaran 2015/2016 1.       Pengertian Trackficing : Yi perekrutan, pengiriman, pemindahan, penampungan, atau penerimaan seseorang dengan ancaman/kekerasan/pemaksaan/penculikan/penipuan/kecurangan/penyalahgunaan posisi, untuk tujuan eksploitasi, khususnya perempuan dan anak-anak. 2.       Isi Pasal 28I (1) “ Hak untuk hidup, hak untuk tidak disiksa, hak kemerdekaan pikiran dan hati nurani, hak beragama, hak untuk tidak diperbudak, hak untuk diakui sebagai pribadi dihadapan hukum, dan hak untuk tidak dituntut atas dasar hukum yang berlaku surut adalah hak asasi manusia yang tidak dapat dikurangi dalam keadaan apa pun. ”

Pembuahan Tunggal dan Ganda

Gambar
PEMBUAHAN TUNGGAL DAN GANDA Pembuahan Ganda pada Angiospermae •       Serbuk sari yang jatuh di kepala putik terdiri atas satu sel dengan 2 dinding pembungkus: → ektin = selaput luar → intin = selaput dalam. •       Ektin pecah, kemudian intin membuat pembuluh serbuk sari. Buluh serbuk ini akan tumbuh menuju ke ruang bakal biji. •       Bersamaan dengan ini, inti serbuk sari membelah menjadi 2: → yang besar di depan (inti vegetatif) → yang kecil di belakang (inti generatif).